Pulau Enggano Wisata Bahari Unggulan Bengkulu Utara

Pulau Enggano Wisata Bahari Unggulan Bengkulu Utara

Mencari wisata pantai di Provinsi Bengkulu dengan lokasi yang relatif masih terjangkau, maka Pulau Enggano, jawabannya. Pulau ini digilai para wisatawan untuk ‘berburu’ lumba-lumba di sore hari. Memang banyak tempat yang bisa membuat kita takjub karena keindahan dan potensi alamnya. Bahkan, jika ingin disamakan keindahan Pulau Bunaken, Pulau Enggano lah yang pantas. Kita akan berdecak…

Read More
Menikmati eksotisme Pantai Padang Betuah Bengkulu Tengah

Menikmati eksotisme Pantai Padang Betuah Bengkulu Tengah

Keindahan panorama Pantai Padang Betuah Kabupaten Bengkulu Tengah memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai objek wisata karena pemandangan alam yang tersaji mirip dengan Tanah Lot Bali. Bupati Bengkulu Tengah, Ferry Ramli mengatakan, saat ini pariwisata jadi denyut ekonomi baru bagi masyarakat Indonesia saat ini. Tak terkecuali potensi wisata di Bengkulu Tengah sendiri. “Memasuki era normal baru,…

Read More