Pesona Danau Kelimutu Flores Nusa Tenggara Timur

Pesona Danau Kelimutu Flores Nusa Tenggara Timur

Danau Kelimutu di Flores, Nusa Tenggara Timur, wisata di Indonesia Timur yang merupakan sebuah fenomena alam yang berada di puncak gunung berapi. Keunikannya terletak pada warna air dari tiga danau kawah yang dapat berubah-ubah karena aktivitas mineral dan gas dari dalam bumi. Mendaki gunung untuk melihat matahari terbit di Danau Kelimutu adalah kegiatan populer di…

Read More
Wisata Puncak Bukit Biru, Tawarkan Keindahan dari Ketinggian hingga Air Terjun

Wisata Puncak Bukit Biru, Tawarkan Keindahan dari Ketinggian hingga Air Terjun

Kutai Kartanegara merupakan salah satu kabupaten di Kaltim yang memiliki banyak potensi pariwisata. Salah satu yang favorit di kabupaten ini adalah Bukit Biru. Terletak di Desa Sumber Sari, Kecamatan Loa Kulu. Tak mengherankan kawasan tersebut jadi favorit. Pasalnya, selain menawarkan pemandangan Kukar dari ketinggian, di lokasi yang berdekatan juga terdapat air terjun yang tak kalah…

Read More
Keindahan Pantai Liang Mbala di Manggarai Timur

Keindahan Pantai Liang Mbala di Manggarai Timur

Obyek Wisata Pantai Liang Mbala terletak di Borong Kabupaten Manggarai Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Pantai Liang Mbala berjarak sekitar 1,5 kilometer arah timur kota Borong terletak di desa Kota Ndora atau 200 meter arah timur pantai berpasir putih Liang Mbala. Menuju ke pantai ini bisa menghabiskan waktu perjalanan sekitar 20 menit karena jarak tempuh yang harus…

Read More
Pantai Balekambang, Pesona Pantai Dengan Keelokan Karang dan Pura

Pantai Balekambang, Pesona Pantai Dengan Keelokan Karang dan Pura

Inilah Pantai Balekambang yang terletak di Kecamatan Bantur, Kota Malang, yang menawarkan keelokan dan mampu menghipnotis mata Anda. Debur suara ombak yang pecah saat bertemu dengan karang seakan menyambut Anda saat tiba di Pantai Balekambang. Pohon-pohon yang menjadi latar belakang pantai, memberikan suasana dan kesan pantai yang begitu permai dan nyaman. Inilah Pantai Balekambang yang terletak…

Read More
Pantai Tanjung Bira, Primadona dari Ujung Selatan Sulawesi

Pantai Tanjung Bira, Primadona dari Ujung Selatan Sulawesi

Tanjung Bira terletak sekitar 40 km dari Kota Bulukumba atau 200 km dari Kota Makassar dengan waktu tempuh sekitar 3-4 jam lamanya. Indonesia bagian timur memang kaya akan pemandangan alamnya yang indah terutama pemandangan bawah laut dan pantainya. Terletak di ujung selatan Pulau Sulawesi, tepatnya berada di Kecamatan Bonto Bahari, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, Pantai Tanjung…

Read More
Eksplorasi Keindahan Labuhan Haji, Aceh Selatan: Wisata Alam yang Belum Terjamah

Eksplorasi Keindahan Labuhan Haji, Aceh Selatan: Wisata Alam yang Belum Terjamah

Labuhan Haji, sebuah gemerlap alam di Aceh Selatan yang menawarkan kecantikan yang belum tersentuh. Dengan wilayah yang terbagi menjadi tiga kecamatan yang indah, yaitu Labuhan Haji Barat, Labuhan Haji, dan Labuhan Haji Timur, tempat ini menyuguhkan pesona alam yang masih alami. Dikelilingi oleh gunung di sisi utara dan samudra di selatan, Labuhan Haji adalah surga tersembunyi yang…

Read More
Bukit Gibeon: Wisata Religi dan Pemandian Alam di Sibisa

Bukit Gibeon: Wisata Religi dan Pemandian Alam di Sibisa

Bagi kamu yang mencari pengalaman wisata yang berbeda, Bukit Gibeon adalah pilihan yang tepat. Selain menikmati pemandangan alam yang indah, kamu juga dapat merasakan kedamaian spiritual dan kesehatan yang ditawarkan oleh sumber air pegunungannya yang segar. Sumatera Utara memang terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Namun, tahukah kamu bahwa ada sebuah tempat wisata di dekat Danau…

Read More
Keindahan Alam dan Budaya di Pulau Karimunjawa: Panduan Lengkap Wisata

Keindahan Alam dan Budaya di Pulau Karimunjawa: Panduan Lengkap Wisata

Karimunjawa atau Karimun Jawa adalah sebuah gugusan kepulauan yang terletak di Laut Jawa bagian utara, sekitar 80 kilometer sebelah barat daya Jepara, Jawa Tengah. Gugusan ini terdiri dari 27 pulau dengan 22 di antaranya belum berpenghuni dan 5 di antaranya berpenghuni. Karimunjawa terkenal dengan keindahan alam bawah lautnya dan menjadi destinasi wisata yang populer di…

Read More
Keindahan Pantai Karang Hawu Surga Tersembunyi di Sukabumi, Segini Harga Tiket dan Lokasinya

Keindahan Pantai Karang Hawu Surga Tersembunyi di Sukabumi, Segini Harga Tiket dan Lokasinya

Pantai Karang Hawu merupakan salah satu pantai yang keindahannya bak surga tersembunyi di Sukabumi. Obyek wisata ini sangat populer dan juga banyak digemari para wisatawan saat libur dan akhir pekan. Pantai Karang Hawu memiliki keindahan alam yang mempesona. Beragam aktivitas yang dapat dinikmati pengunjung, mulai dari pasir pantainya putih bersih, air lautnya berwarna biru muda, dan banyak terdapat…

Read More